Monday, October 31, 2016

PESAWAT DHC4 Caribou PK-SWW YANG HILANG KONTAK TELAH DI TEMUKAN

 PESAWAT DHC4 CARIBOU PK-SWW YANG HILANG KONTAK TELAH DI TEMUKAN


Pesawat Haviland Canada DHC4 Caribou PK-SWW yang terbang dari Bandara Timika Ke llaga yang Lost Contacts dari bandara saat terbang di pegunungan papua telah di temukan .

Tim SAR Timika bekerja untuk mencari keberadaan Pesawat yang berawakan 4 orang itu yang sedang bertugas ,Dari hasil penelurusan Tim SAR telah menemukan sebuah puing-puing Pesawat yang berada di Ketingian 12ribu kaki.

Dari penelusuran puing-puing yang di temukan dari pesawat Haviland Canada DHC4 Caribou PK-SWW yang hilang kontak ,sebab kemingkinan pesawat menabrak Gunung  ,dari Hasil Tim SAR menemukan 3 Jenaza dari 4 orang awak yang berada di dalam pesawat  ,Tim SAR sedang mengevakuasi mengunakan HellyKopter MI17 milik PT.Freepor. untuk di bawa dari jilla ke Timika.

Haviland Canada DHC4 Caribou PK-SWW  Pesawat yang sedang membawa Bahan Material bagunan dan Mesin dengan Total berat 3.130Kilogram yang terbang dari Timika Ke llaga,belom tau penyebab kepastiannya apakah dari Humman Error atau Cuaca yang tidak mendukung.




No comments:

Post a Comment